Tidak
seperti OS Windows atau Mac OS yang tampilan Desktopnya monoton
hanya itu-itu saja, Pada OS Linux Banyak macam Tampilan desktop yang
digunakan
Adapun
definisi Dekstop Environment adalah tampilan antar muka grafis yang
menghubungkan antara pengguna dengan sistem Linux, atau orang biasa
menyebutnya dengan tampilan GUI.
Secara Default, masing masing Linux sudah menyertakan Unity sebagai tampilan defaultnya,
Secara Default, masing masing Linux sudah menyertakan Unity sebagai tampilan defaultnya,
namun
jika kita bosan dengan Unity bawaan maka kita dapat mengganti Unity
dengan DE lain misalnya GNOME, Cinnamon, MATE, KDE dll.
Agar anda tidak bingung dengan banyaknya DE yang beredar untuk Linux, berikut beberapa jenis-jenis Desktop Environment yang populer di kalangan pengguna Linux dunia
Agar anda tidak bingung dengan banyaknya DE yang beredar untuk Linux, berikut beberapa jenis-jenis Desktop Environment yang populer di kalangan pengguna Linux dunia
1 Cinnamon

Cinnamon adalah desktop Linux yang khusus dikembangkan oleh developer Linux Mint dan diperuntukkan untuk Linux Mint Cinnamon. DE Cinnamon ini awalnya adalah sebuah paket Gnome Shell Extension yang bernama Mint Gnome Shell Extension(MGSE). Kemudian menjadi fork dari Gnome shell dengan Window Manager sendiri bernama Muffin (Gnome Shell menggunakan Mutter). Sejak versi 2.0 sudah lepas dari gnome shell dan sekarang menjadi DE sendiri tanpa library dari gnome shell.
Untuk
menginstall Cinnamon caranya eksekusi perintah berikut:
adapun beberapa aplikasi yang terdapat pada Cinnamon antara lainsudo add-apt-repository ppa:gwendal-lebihan-dev/cinnamon-nightly
sudo apt-get update && sudo apt-get install cinnamon
File Manager : nemo
Command Line : gnome-terminal
Text Editor : gedit
2. MATE

Untuk
menghindari konflik dengan GNOME ketika diinstall berdampingan,
beberapa aplikasi bawaan GNOME diganti namanya seperti Nautilus yang
menjadi Caja. Untuk menginstallnya cukup gunakan perintah berikut:
Adapun beberapa aplikasi yang terdapat pada Mate antara lainsudo apt-add-repository ppa:ubuntu-mate-dev/ppa
sudo apt-add-repository ppa:ubuntu-mate-dev/trusty-mate
sudo apt-get update && sudo apt-get upgrade
sudo apt-get install ubuntu-mate-core ubuntu-mate-desktop
File Manager : caja
Terminal emulator : mate-terminal
Text Editor : pluma
3. GNOME

Untuk
kustomisasi sendiri bisa dilakukan dengan menambahkan extension yang
bisa didownload di situs resminya. Penggunaan sumber daya sendiri
bisa dibilang lumayan. Jika ingin menginstall bisa dilakukan dengan
perintah:
sudo apt-get install gnome-shell
adapun
beberapa aplikasi yang terdapat pada GNOME Shell antara lainFile Manager : nautilus
Command Line : gnome-terminal
Teks Editor : gedit
4. KDE Plasma Desktop

Untuk versi terbaru ini banyak review mengatakan bahwa KDE versi ini sudah semakin ringan untuk digunkan sehari hari. Bersamaan dengan rilisnya KDE Plasma Desktop 5, terdapat tema baru yang bernama "Breeze". Untuk melakukan instalasi KDE Plasma Desktop dapat menggunakan perintah berikut:
sudo apt-get install kubuntu-desktop
Adapun
beberapa aplikasi yang terdapat pada KDE antara lainFile Manager : dolphin
Command Line : konsole
Text Editor : kate
5. XFCE

Untuk
menginstallnya bisa menggunakan perintah berikut:
sudo apt-get install xubuntu-desktop
aplikasi
bawaan XFCE antara lainFile Manager : thunar
Command Line : xfce-terminal
Text Editor : leafpad
6. LXDE

Untuk
menginstall LXDE pada dapat menggunakan perintah berikut:
sudo apt-get install lubuntu-desktop
adapun
beberapa aplikasi bawaan LXDE antara lainFile Manager : pcmanFM
Command Line : lxterminal
Text Editor : leafpad
7. Unity
Unity adalah sebuah shell yang berjalan diatas Desktop Environment GNOME, yang dikembangkan oleh Canonical khusus untuk Ubuntu. Unity pada ubuntu 11.04 adalah sebuah plugin compiz sama dengan plugin compiz lainnya.Cuman bedanya dengan plugin compiz lainnya adalah unity membutuhkan kemampuan hardware yang lebih tinggi.
Demikian Mengenal macam macam Desktop Environment Linux
Anda Telah Membaca artikel Mengenal macam macam Desktop Environment Linux, Baca Juga Artikel Berikut
Tobi