
Cara
mudah Remastering linux Mint dengan Remastersys
Remastering
bisa dikatakan sebagai upaya untuk menata
ulang
master installer OS asli
menjadi sesuai
dengan kebutuhan user. Menggunakan beberapa langkah proses kerja yang
menghasilkan file ISO baru yang sdh dimanipulasi sedemikian
rupa.
Remastering bisa meliputi beberapa aspek, misalnya untuk OS Windows: penambahan update fix, driver integration, slipstreaming Service Packs, application integration and theme addons, unattended installation procedur, dll.
Sedangkan pada Linux, remastering bisa dilakukan lebih leluasa lagi. Bisa dengan mengganti logo themes bahkan nama namun yang paling simple adalah proses untuk penambahan paket-paket dan penambahan fitur (kemampuan) unattended installation process.
Remastering bisa meliputi beberapa aspek, misalnya untuk OS Windows: penambahan update fix, driver integration, slipstreaming Service Packs, application integration and theme addons, unattended installation procedur, dll.
Sedangkan pada Linux, remastering bisa dilakukan lebih leluasa lagi. Bisa dengan mengganti logo themes bahkan nama namun yang paling simple adalah proses untuk penambahan paket-paket dan penambahan fitur (kemampuan) unattended installation process.
Banyak
cara untuk meresmatering suatu OS pada Linux, salah
satunya
dengan
software yang digunakan untuk remastering yang
cukup terkenal
yaitu Remastersys.
Pada
awalnya Remastersys merupakan tools yang berasal dari fungsi mklive
script pada distro Mandriva yang dapat digunakan untuk melakukan
backup system. Ada dua hal yang dapat dilakukan remastersys pada
distro linux berbasis debian .
1.
membuat full sistem backup termasuk data personal ke live cd/dvd yang
dapat digunakan dimanapun dan dapat di instal (mirip ghost pada
windows)
2. dapat digunakan untuk membuat salinan dari sistem anda untuk di bagikan tanpa ada data dari user sebelumnya.
2. dapat digunakan untuk membuat salinan dari sistem anda untuk di bagikan tanpa ada data dari user sebelumnya.
Karena
website resminya Remastersys sudah menghilang entah kenapa, untungnya
saya sempat download file versi terakhir dan setelah saya coba untuk
meremaster linux mint versi terakhir yaitu versi 17.3 tidak ada
masalah.
Disini
saya mau berbagi software dan berbagi cara meresmater linux mint
menggunakan Remastersys, cara ini bisa diterapkan juga terhadap linux
ubuntu atau linux apapun yang berbasis debian.
Langsung
aja ini step-by-step installasi remastersys :
1.
Download Software Remastersys nya disini nih : Klikaja
2.
Setelah di download anda akan mendapati file remastersys.tar.gz
3.
Dengan Terminal Command Line Silahkan masuk ke folder tempat anda
menyimpan file hasil download.
Contohnya
kalau tempat saya download di /home/mint/Downloads ommandnya :
cd
/home/mint/Downloads
silahkan
di ektrak filenya dengan perintah
tar
-xzvf remastersys.tar.gz
4. Setelah di ektrak silahkan masuk ke folder remastersys
cd /home/plus/remastersys
Selanjutnya jalankan perintah dpkg dengan cara
sudo dpkg -i *.deb
Langkah berikutnya meng install install paket dengan cara :
sudo apt-get install -f
langkah ini membutuhkan waktu yang cukup lama, setelah selesai lanjutkan dengan langkah berikutnya
5.Jalankan program Remastersys dengan command :
remastersys-gtk
Maka anda akan melihat tampilan seperti berikut :
Keterangan :-
Backup : Melakukan proses Remastering secara keseluruhan, termasuk data– data yang tersimpan di dalamnya.
-
Dist : Melakukan proses Remastering hanya pada customisasi yang berubah, misal : Theme, Icon, Aplikasi.
-
Distcdfs : Melakukan proses Remastering hanya pada perubahan File System.
-
Distiso : Melakukan proses Remastering hanya untuk membuat file ISO saja. Bukan pada file systemnya.
Anda Telah Membaca artikel Cara mudah Remastering linux Mint dengan Remastersys, Baca Juga Artikel Berikut
Tobi
2 comments
Terima kasih. Sangat membantu sekali
good job gan
lem uv lcd touch